Sosialisasi PERMA No. 1 Tahun 2023


15 Mei 2024 | 05:53:35 , Posted in Kegiatan, Admin, 105 Hits

 

Padangsidimpuan, Selasa, 14 Mei 2024
Menindaklanjuti Surat KPT Nomor 2427/KPT.W2-U/KP6.4/V/2024 perihal Undangan Menghadiri Sosialisasi PERMA No. 1 Tahun 2023. Ketua Pengadilan Negeri Padangsdiidmpuan beserta Hakim Pengadilan Negeri Padangsidimpuan mengikuti sosialisasi yang dimaksud pada Tanggal 13 dan 14 Mei 2024. Sosialisasi PERMA Nomor 1 Tahun 2024 membahas beberapa materi yang berkaitan dengan Perkara Lingkungan Hidup dan Perkara Gugatan.