Apel Pagi di Pengadilan Negeri Padangsidimpuan Kelas IB | Senin, 10 Juni 2024


10 Jun 2024 | 04:27:17 , Posted in Kegiatan, Admin, 74 Hits

[Senin, 10 Juni 2024]

Telah Dilakukan Apel Pagi di Pengadilan Negeri Padangsidimpuan Kelas IB.

Pada Apel Pagi ini pembina memberikan arahan sebagai berikut:
1. Dokumen Zona Integritas agar disiapkan masing-masing area.
2. Bagi Hakim pengawas bidang agar membuat laporannya.
3. Agar bersama-sama menjaga kebersihan kantor.
4. Selamat beraktifitas dan tetap semangat bekerja dan bertanggung jawab.

Pada Apel Pagi ini dengan lantang dikumandangkan Visi Misi Mahkamah Agung dan 7 (tujuh) nilai utama badan peradilan yang telah ditetapkan dalam Cetak Biru Pembaruan Peradilan 2010-2035. Nilai-nilai utama badan peradilan tersebut adalah:
(1) kemandirian kekuasaan kehakiman,
(2) integritas dan kejujuran,
(3) akuntabilitas,
(4) responsibilitas,
(5) keterbukaan,
(6) ketidakberpihakan, dan
(7) perlakuan yang sama di depan hukum.

Adapun Pembina apel adalah Bapak Hakim Riky Rahman Sigalingging, S.H., M.H.
Pemimpin Apel adalah Guslan Deddy Harianto
Pembawa Visi Misi dan & 7 Nilai Badan Peradilan adalah Ibu Yolanda Beatrice Clarissa Simangungsong, S.H.
Pemandu Apel adalah Ibu Nurhanifah Nasution, S.Sos.
Pemandu Yelyel adalah Bapak Mhd. Nur Yasin Sir