Apel Pagi Pengadilan Negeri Padangsidimpuan Kelas IB | Senin, 13 Oktober 2025


13 Oktober 2025 | 17:02:55 , Posted in Kegiatan, Administrator, 34 Hits

[Senin,13 Oktober 2025]
Telah Dilakukan Apel Pagi di Pengadilan Negeri Padangsidimpuan Kelas IB.
Pada Apel Pagi ini pembina memberikan arahan sebagai berikut:
-Perma 7,8,9 Tahun 2016 agar dipedomani.
-Disiplin dalam bekerja dan semangat.
Pola hidup sehat.
Jadwal kegiatan agar dilaksanakan sesuai dengan waktu yang sudah ditetapkan.
-Bagi Pegawai yang mengikuti Latsar mudah-mudahan memperoleh nilai yang terbaik.
-Rapat Internal Hakim agar dipersiapkan hari ini.
-Untuk melaksanakan Rapat Hakim Pengawasan Bidang.

Pada Apel Pagi ini dengan lantang dikumandangkan Visi Misi Mahkamah Agung dan 7 (tujuh) nilai utama badan peradilan yang telah ditetapkan dalam Cetak Biru Pembaruan Peradilan 2010-2035. Nilai-nilai utama badan peradilan tersebut adalah:
(1) kemandirian kekuasaan kehakiman,
(2) integritas dan kejujuran,
(3) akuntabilitas,
(4) responsibilitas,
(5) keterbukaan,
(6) ketidakberpihakan, dan
(7) perlakuan yang sama di depan hukum.

Adapun Pembina apel adalah Ketua Pengadilan Negeri Padangsidimpuan, Ibu Silvianingsih, S.H., M.H.
Pemimpin Apel : Guslan Deddy Harianto
Protokoler/MC : Melva Julita Simanjorang, S.H., M.H
Pembawa Visi Misi dan & 7 Nilai Badan Peradilan : Sahata Halomoan Manalu, A.Md.
Pemandu Yelyel : Dewi Irwanti Oktavina Manurung, A.Md.